0296. HUKUM MAKANAN YANG TERCAMPUR DARAH

PERTANYAAN :

Amilya Sabilya Rahmawati
Assalamualakum warohmatullahi wabarokatuh.

Mohon stats sy tdk dijadikan ajang debat & nenghujat.pada tahun 2008,di malaysia sempet gempar dengan Berita Tkw mencampurkn darah haed nya kedalam soop majikanya.Sy sangat terkejut, sy kira cuma mitos yg katanya biar suami nurut gak Lari cari wanita Lain itu dngan mencampurkn darah perawan (darah yg keluar saat pertama x berhubungn badan)/darah haed ke dlm minum an suami.Pertanyaan sy Bila melakukanya apa hukum nya?

JAWABAN :

• Sunde Pati 
wa alaikum salam

hukumnya haram dikonsumsi karena darah hukumnya najis

الأشباه والنظائر - شافعي (ص: 674)

الدم نجس إلا الكبد و الطحال و المسك و العلقة في الأصح

darah adalah najis kecuali jantung/hati dan limpa dan misik dan gumpalan darah pada rahim saat hamil muda

----------------

الحاوى الكبير ـ الماوردى (15/ 138)

رَوَى ابْنُ عُمَرَ أَنَّ النَّبِيَّ - {صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ} - قَالَ : أُحِلَّتْ لَنَا مَيْتَتَانِ وَدَمَانِ ، الْمَيْتَتَانِ : الْحُوتُ وَالْجَرَادُ ، وَالدَّمَانِ : الْكَبِدُ وَالطِّحَالُ

Ibnu umar meriwayatkan bahwa sesungguhnya Nabi SAW bersabda,dihalalkan bagi kita 2 bangkai dan 2 darah .yang 2 bangkai yaitu bangkai ikan dan bangkai belalang sedangkan yg 2 darah yaitu hati dan limpa

WALLOHU A'LAM

LINK DISKUSI :
https://www.facebook.com/groups/kiss.donk/permalink/594032050634553/

0 komentar:

Posting Komentar

Copyright © KAJIAN ISLAM SEPUTAR SEKS - DONK 2014-2015
Ikuti Kami di Facebook & Fans Page